Filterisasi Air |
Bivak Ponco |
Bivak Alam |
Sabtu, 3 November 2018
Semangat dari Calon Anggota Mapala
Djuanda dalam kegiatan di alam bebas yang luar biasa. kali ini Mapala Djuanda melaksanakan kegiatan Fun Camp Education di kaki gunung salak
Tajur Halang, Bogor Bersama Calon Anggota Mapala Djuanda. Kegiatan berlangsung
selama 2 hari yaitu Sabtu-Minggu, 3-4 November 2018.Kegiatan ini dilakukan
untuk Calon Anggota Mapala Djuanda agar mereka bisa melakukan aktivitas di alam
bebas dengan nyaman dana aman (safety).
Pada kegiatan kali ini Calon Anggota melakukan aktifitas-aktifitas yang penting
ketika berkegiatan di alam bebas sekaligus menerapkan materi dalam Pendidikan kelas seperti : Pembuatan
bivak alam, bivak ponco, penyaringan air, Pertolongan Pertama Pada Gawat
Darurat dll. Hal ini sangat penting
dipelajari bagi seorang yang senang berkegiatan di alam bebas dan sangat
menunjang untuk tercapainya sebuah kegiatan di alam bebas.
Oleh : PubdekdokMD
Tidak ada komentar:
Posting Komentar